Skip to Content

Categories: Self healing, Story & Real Life

Kelas Psikologi : Forgiveness Therapy

Kelas Psikologi : Forgiveness Therapy

Kelas Psikologi : Forgiveness Therapy

Kelas Psikologi : Forgiveness Therapy

Dalam kehidupan, kita pasti sering mengalami berbagai peristiwa tidak menyenangkan, perasaan tidak nyaman, bahkan emosi dan pikiran dan sesekali negatif. Dan ternyata jika di telusuri lebih jauh, semua hal tersebut bisa saja bersumber dari kejadian traumatik di masa lalu maupun “urusan yang belum selesai” yang sampai saat ini masih belum di lepaskan.

Salah satu cara yang pasti kita semua sudah ketahui untuk melepaskan setiap beban masa lalu adalah melalui memaafkan, namun walaupun terdengar mudah, dalam prosesnya memaafkan adalah sesuatu hal yang membutuhkan perjuangan dan proses panjang.

Dalam pendekatan psikologi, terdapat salah satu teknik terapi yang cukup efektif untuk mengurangi beban emosional dan berbagai permasalahan psikologis, yaitu forgivenss therapy. Forgiveness therapy di lakukan dengan berbagai cara seperti : Regresi (mengingat kembali hal di masa lalu), Ekspresi emosi, reframing (pemaknaan ulang terhadap kejadian) dan understanding (mengambil makna dari setiap peristiwa)

Mau belajar lebih jauh mengenai forgiveness therapy? Yuk ikutan Kuliah WhatsApp yang di adakan oleh @psikologid

Acara ini akan di adakan pada :
Sabtu, 06 Agustus  2022
Pkl. 10.00 – 12.00 WIB (Diskusi & tanya jawab)
*Materi di berikan H-1
via Grup WhatsApp

Diskusi dan Tanya Jawab via Audio Zoom Meeting

Materi yang di bahas :
1. Luka Psikologis, Penyebab & Ciri-cirinya
– Mengenal “Five Basic Wounds” – Luka dasar dalam hidup manusia.
– Memahami lebih dalam mengenai Past Experience & Unfinished Business.
– Mengenali “Inner Child” yang dapat menyebabkan pola kebiasaan berulang.
2. Forgiveness Therapy
– Kenapa kita perlu memaafkan diri sendiri & oranglain?
– Mekanisme Persepsi, Behavior & Belief System.
– The Four Phases of Forgiveness.
– The Seven Stages of Forgiveness.
3. Praktik Forgiveness Therapy
– Mekanisme pikiran sadar & sub-sadar & mengenali berbagai emosi.
– Narrative Exposure Therapy
– Gestalt Therapy: The Empty Chair Technique
– Self Hypnotherapy
– Worksheet Daily Mindful Habits

Fasilitas yang bisa kamu dapatkan adalah : Ecertificate, Materi PDF, Materi Audio, Audio Therapy / Relaksasi serta Worksheet Mindfulness Exercise.

Pembicara pada Kulwa kali ini juga adalah seorang penulis dan juga pembicara berbagai tema yang berkaitan dengan psikologi aplikatif dan self therapy yaitu @daudantonius

Investasi program ini :
Cukup 49rb saja untuk pendaftaran Mahasiswa / Pelajar, 59rb untuk umum dan 90rb jika daftar berdua.

voucher seminar dari buku @psikologid atau hadiah Give away, bisa di gunakan langsung dalam kelas ini!

Informasi dan Pendaftaran :
0878-6736-5646 (WA)

Link Pendaftaran : https://bit.ly/kelas-forgiveness

Bisa juga scan QR atau klik link pada bio instagram

#psikologi #eventpid #psikologid #overthinking #selfhealing #selfcare #selflove #kulwap

No comments yet. You should be kind and add one!

The comments are closed.